Ketika cinta mulai jenuh dengan suatu pengharapan yang sepertinya percuma, ketika cinta mulai resah dengan ketidak pedulian, ketika cinta mulai fokus dengan kesenangannya sendiri-sendiri.Maka, dia hanya akan menunduk, memendam dan merenungkan. Ingin marah, tapi tak bisa. Terlalu cinta katanya. Terlalu takut untuk kehilangan katanya. Terlalu malu untuk menuntut katanya. Terlalu pasrah. Cinta akan...
23 April 2013
19 April 2013
Manusia Luar Biasa Pengidap Lupa
Kata "pelupa" sepertinya benar-benar familier dengan kehidupanku. Dimana ada aku, pastilah ada kata-kata itu. Kalian tahu kenapa? Karena aku adalah pengidap kata itu. Aku adalah orang yang susah untuk mengingat sesuatu dengan sempurna, contoh kejadian yang membuat aku menyadari bahwa aku memang sosok manusia yang masuk kategori pelupa adalah, suatu hari, aku bangun pagi dengan bangganya. Masih malas-malasan...
17 April 2013
Perjalanan Balik Ke Perantauan (ASLI GEJE BANGET, GAK DIBACA JUGA GAK PAPA, HAHAHA)
Ini kejadian tanggal 17 April 2013.
Hari ini melelahkan. Beberapa tugas, asistensi, rapat organisasi sudah menunggu di kampus. Aku balik ke perantauanku pagi tadi bersama teman perempuanku, si Mawar (aku samarkan namanya :D). Seperti biasa, aku gak bakalan mau nyetir kalau udah naik sepeda bareng dia. Mending ngelamun dibelakang sambil manggut-manggut kena pentalan ban, hahaha. Kalau gak nyetir sambil...
16 April 2013
CATOK, AKU DAN ADIKKU -_-"
Tadi siang aku mendapatkan sebuah kejadian kecil yang membuatku ketakutan meluruskan rambut. Begini cerita awal mengapa sampai ada kejadian itu. Bapakku, rambutnya lurus. Ibukku, rambutnya lurus. Adikku, rambutnya lurus. Dan aku, rambutku bergelombang seperti ombak laut yang tak beraturan larinya. Yang jadi pertanyaan, apakah aku ini anak kandung mereka???? Hemmm, galau. Mengapa hanya aku yang berbeda????...
Komentar Blogku Semalam.. :D
Tadi malam aku nge-post sebuah tulisan. Beberapa komentar mulai berdatangan, dari komentar yang hangat, manis, asam dan pedas, mmmm tidak begitu pedas sih. Senang rasanya ada komentar, sekalipun itu komentar yang tidak begitu menyenangkan, tapi, bukankah itu berarti mereka peduli dengan tulisanku? :D mereka rela mencocol-cocol keyboard mereka untuk memberikan komentar tentang itu. Romantis? Hahaha...
15 April 2013
Alasan aku nongol lagi di blog ^_^
Tadi siang, aku buka facebook, sudah lama tidak buka sepertinya facebookku mulai membentuk sarang-sarang laba-laba. Menurutku akhir-akhir ini facebook mulai tidak menarik lagi, teman yang ada didalamnya sama seperti teman yang aku temui dihari-hari biasa, kadang ada juga teman yang lama tidak bertemu tapi malah bingung mau mulai bicara darimana, niat mau cerita tapi malah mikir, kenapa gak lewat...
ASISTENSI PART 2
Naaah, asistensi yang aku bayangkan bakal menyulitkan ternyata tidak sesulit yang aku bayangkan. Asprakku meminta jadwal lebih awal, dari jam 1 di ubah menjadi jam 12. Yap, diubah jam berapa pun, no problem, aku siap kapan saja. hehehe (sombong banget, padahal kemaren ngerjainnya sampek berdarah-darah air matanya yang keluar). Jam 12 pas sudah tiba, aku mulai mempersiapkan diri untuk pertempuran....
Ini ceritaku, bukan deritaku.. ASISTENSI PART 1 :D
Beberapa waktu lalu aku mendapatkan sebuah tugas yang membuatku hampir stress dari salah satu asisten praktikumku, ini karena pas waktu asistensi hanya tugasku yang eror sendiri. Ini sungguh menyedihkan, mengharukan menggeramkan, dan menjengkelkan. Gila, masak cuma punyaku yang eror? Apa dosaku??????
nah, begini awalnya, aku ceritakan dari awal perjalananku sampai bertemu dengan tugas yang sangat...